Menu

Mode Gelap
 

Berita · 8 Apr 2023 00:49 WIB

OTT di Meranti KPK Tetapkan 3 Tersangka


					OTT di Meranti KPK Tetapkan 3 Tersangka Perbesar

(SP) JAKARTA- Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Tetapkan 3 tersangka dalam Operasi Tangkap Tangan (OTT) di Kabupaten Kepualan Meranti salah satunya Auditor Badan Pemeriksa Keuangan Provinsi Riau (BPK) Terjaring,pada jumat Malam(07/04/2023) dalam Live akun resmi KPK lakukan Konferensi Pers.

Komjen Pol.(Purn) Drs. Firli bahuri selaku Ketua KPK menetapkan 3 tersangka dalam kasus dugaan korupsi pemotongan anggaran, gratifikasi jasa travel umrah dan suap pemeriksa keuangan dan menetapkan Bupati meranti MA dan Auditor sebagai tersangka

“Pada kesempatan ini KPK telah menetapkan tiga orang tersangka yaitu pertama MA Bupati Kabupaten Kepulauan Meranti periode 2021-2024, kemudian FN, ini kepala BPKAD Pemkab Kepulauan Meranti sekaligus kepala cabang PT TN, kemudian MFA auditor BPK Perwakilan Provinsi Riau,”ujar Firli digedung KPK pada malam(07/04/2023)

Sementara itu, bupati meranti (MA) juga memotong dan menerima setoran fee SKPD didapat dari anggaran persediaan tahun 2021 hingga 2023 cukup besar.

“Bupati juga menerima potongan uang persediaan dan ganti uang persediaan serta penerimaan lainnya tahun 2021 sampai 2023, cukup besar juga menerima fee setoran.”Ujarnya

Dikatakan, adapun dalam perkara ini, MA terjaring OTT dari total 28 orang yang diamankan, hanya 8 orang yang diduga terlibat akan diperiksa di gedung KPK.”Tambahnya

Artikel ini telah dibaca 326 kali

badge-check

Author

Baca Lainnya

Lewat #YCTrip, BRGM Ajak Anak Muda GLI Kenal Lebih Dekat Gambut dan Mangrove di Riau

29 September 2024 - 12:55 WIB

Jelang Pilkada Serentak, Polsek Tebing Tinggi Gelar Cooling System Di Kelurahan Selatpanjang Barat

27 September 2024 - 17:58 WIB

BRGM RI Gelar FGD Finalisasi Modul Project P5 di Meranti

27 September 2024 - 17:54 WIB

Agenda Silaturahmi: MPC Pemuda Pancasila Disambut Hangat oleh BC Selatpanjang

9 September 2024 - 17:31 WIB

Proyek Dinas DPMPTSP Diduga Sengaja Tidak Memasang Papan Informasi

9 September 2024 - 09:37 WIB

Salimah Gelar Sekolah Lansia dengan Tema “Lansia Bersama Salimah, Sehat dan Mandiri

8 September 2024 - 17:35 WIB

Trending di Berita